Ilustrasi Pilkada 2020 (Sindonews)

Tak hanya itu, Rusdi juga meminta partisipasi kepada peserta Pilkada 2020 baik partai politik maupun calon untuk membantu KPU dalam meningkatkan partisipasi pemilih.

"Pada pemilihan anggota legislatif pada 2019, partisipasi pemilih mencapai 88 persen. Melihat angka partisipasi tersebut, tentu kami yakin bisa mencapai angka 77,8 persen pada Pilkada 2020," kata dia.

Untuk diketahui, pilkada Kabupaten Bangka Tengah diikuti dua pasangan calon yaitu Algafry Rahman-Herry Erfian dan pasangan Didit Srigusjaya-Korari Suwondo.

Algafry Rahman-Herry Erfian diusung tujuh partai politik yaitu Golkar, NasDem, Gerindra, PPP, PAN, PKS dan PKB. Sementara pasangan Didit Srigusjaya-Korari Suwondo diusung dua partai politik yaitu PDIP dan Partai Demokrat.


Editor : Nur Ichsan Yuniarto

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network