Dia menambahkan, kasus konfirmasi tersebut berasal dari transmisi lokal dan hanya dua orang miliki riwayat perjalanan luar kota.
Sementara itu jumlah kasus aktif pasien terkonfirmasi positif Covid-19 yang masih dirawat dan menjalani isolasi mandiri di Kota Pangkalpinang berjumlah 292 pasien.
Dengan jumlah kumulatif kasus terkonfirmasi positif di Kota Pangkalpinang kini tercatat ada sebanyak 710 kasus, dengan jumlah konfirmasi sembuh 407 kasus.
Sedangkan jumlah kontak erat bertambah sebanyak 1.810 kasus, dan 937 kontak erat discarded.
Editor : Nur Ichsan Yuniarto
Artikel Terkait