Kasus Covid di Babel Naik Jelang Imlek, 31 Orang Diisolasi
Selasa, 25 Januari 2022 - 10:25:00 WIB
Kabupaten Belitung menjadi wilayah dengan kasus aktif terbanyak, yakni 19 orang.
Sisanya yaitu enam kasus di Bangka Tengah, dua kasus masing-masing di Bangka Selatan, dan Kota Pangkalpinang. Serta satu kasus masing-masing di Bangka Barat dan Belitung Timur.
"Alhamdulillah selama Januari 2022 ini tidak ada pasien meninggal akibat Covid-19. Kumulatif kematian karena virus corona ini tetap 1.462 jiwa," ujar pria yang juga Kepala BPBD Babel ini.
Editor: Reza Yunanto