Bangunan sport hall milik Pemerintah Kabupaten Bangka Barat, Kebakaran, Sabtu (8/1/2022) (Foto: iNews/Rizki Ramadhani)

Kapolres Bangka Barat, AKPB Agus Siswanto mengatakan, sebelumnya para pekerja di sport hall membakaran sampah steger kayu. Diduga api merambat karena kencangnya angin.

"Jadi sore itu pekerja membakar sampah kayu steger ini dugaan awalnya. Nanti kami lakukan pemeriksaan kepada pekerja di sini juga," ujarnya.

Saat ini tim Satreskrim Polres Bangka Barat masih melakukan proses penyelidikan lebih lanjut untuk mencari penyebab pasti dari kebakaran bangunan sport hall.


Editor : Nani Suherni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network