Kendati akan memulai vaksinasi kelompok anak, Dinkes Belitung masih memiliki kendala yakni capaian vaksinasi kelompok lansia yang masih belum mencapai 70 persen.
"Cakupan vaksinasi untuk lansia baru 57 persen. Kami mempercepat realisasi vaksinasi lansia sehingga pelaksanaan vaksinasi bagi anak-anak bisa dilakukan," tuturnya.
Editor : Reza Yunanto
Artikel Terkait