Belitung Timur Geger, Pria Bertato Ditemukan Tewas di Pantai Mudong
Kamis, 05 Mei 2022 - 12:23:00 WIB
Berdasarkan hasil visum, korban mengalami pendarahan di area mata, hidung dan telinga sebelah kanan. Selain itu juga ditemukan luka lecet di bagian dada dan lebam di bagian punggung.
“Korban diduga tewas akibat tenggelam selama kurang lebih 12 jam," ucap Kapolres.
Editor: Ikhsan Firmansyah