get app
inews
Aa Text
Read Next : Rekam Jejak Irjen Viktor T Sihombing Kapolda Babel, Pengalaman di Reserse

Capaian Vaksinasi Kurang, Seluruh Kabupaten/Kota di Babel Kembali PPKM Level 3

Kamis, 07 Oktober 2021 - 13:25:00 WIB
Capaian Vaksinasi Kurang, Seluruh Kabupaten/Kota di Babel Kembali PPKM Level 3
Seluruh kabupaten/kota di Bangka Belitung kembali ke PPKM Level 3 karena vaksinasi Covid-19 kurang. (foto:ANTARA)

Selanjutnya ketentuan penurunan level kabupaten/kota dari level 2 menjadi level 1 sesuai ketentuan yang ditetapkan yaitu capaian total vaksinasi dosis 1 minimal 70 persen dan capaian vaksinasi dosis 1 lanjut usia di atas 60 tahun minimal 60 persen.

"Untuk menurunkan level PPKM ini sekiranya perlu pembenahan dan kolaborasi yang nyata dalam penanganan Covid-19 di wilayah kerja masing-masing, terutama dalam hal kapasitas respon tracing sebagai upaya kongkrit pemerintah daerah dalam penanganan Covid-19 ini," kata Mikron.

Editor: Reza Yunanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut